Camat Kota Kisaran Timur Menggelar Buka Puasa Bersama Tim Safari Ramadhan Pemerintah Kabupaten Asahan 

    Camat Kota Kisaran Timur Menggelar Buka Puasa Bersama Tim Safari Ramadhan Pemerintah Kabupaten Asahan 

    ASAHAN - Camat Kota Kisaran Timur A. Syaiful P. Pasaribu, S. AP, MM menggelar Buka Puasa Bersama Tim Safari Ramadhan Pemerintah Kabupaten Asahan yang diikuti oleh Rombongan Tim Safari Ramadhan Pemkab Asahan untuk wilayah Kecamatan Kota Kisaran Timur, Perangkat Kecamatan Kota Kisaran Timur dan Lurah Se-Kecamatan Kota Kisaran Timur di Aula Terbuka Kantor Camat Kota Kisaran Timur. Selasa, (19/03/2024) malam.

    Disela-sela kegiatan buka puasa bersama, Camat Kota Kisaran Timur mengatakan kegiatan buka puasa ini diikuti oleh Rombongan Tim Safari Ramadhan Pemkab Asahan yang nantinya akan melakukan kegiatan Safari Ramadhan di masjid/musholla yang ada di 12 kelurahan Se-Kecamatan Kota Kisaran Timur.

    "Sebelum kelokasi safari ramadhan di kelurahan, para tim akan mengikuti buka puasa bersama dan sholat magrib berjamaah di kantor camat Kota Kisaran Timur ini setelah itu akan bergerak menuju lokasi masing-masing yang terbagi dalam 12 kelurahan yang ada di Kecamatan Kota Kisaran Timur ini", ucapnya.

    Diakhir ia mengajak kepada kita semua untuk mendukung visi dan misi Bupati Asahan Bapak H. Surya, BSc dan Wakil Bupati Asahan Bapak Taufik Zainal Abidin, S.Sos., M, Si yaitu Masyarakat Asahan Sejahtera yang Religius dan Berkarakter. Edward Banjarnahor 

    asahan
    Edward Banjarnahor

    Edward Banjarnahor

    Artikel Sebelumnya

    Wakil Bupati Asahan Gelar Safari Khusus 

    Artikel Berikutnya

    Camat Kota Kisaran Timur Lakukan Pertemuan...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    100 Hari Pemerintahan Prabowo-Gibran, Imparsial: Menguatnya Militerisme dan Kembalinya Dwifungsi TNI
    Polri Dirikan Dapur Lapangan dan Gelar Trauma Healing untuk Korban Kebakaran di Kebon Kosong
    Diduga Hamburkan Anggaran, 16 Pejabat Sekertariat Pemkab Simalungun Modus Study Banding ke Bali
    Dittipideksus Bareskrim Sita Miliaran Uang Hingga Aset Dari Kasus Net89

    Follow Us

    Tags